Ivan Perisic
Inter Serie A

Perisic Gabut, Nonton Milan vs Venezia.

Pemain sayap andalan Inter Milan Ivan Perisic tertangkap kamera saat di tribun menyaksikan AC Milan vs. Venezia pada Rabu malam.

Pada pertandingan tersebut, Rossoneri sukses meraih tiga poin dalam pertandingan kandang melawan Venezia, gol kemenangan Milan dicetak oleh Brahim Diaz di menit 68 dan gol tambahan dicetak oleh Theo Hernandez pada menit ke 82.

Dengan kemenangan tersebut, Milan terus menempel ketat Inter ke puncak klasemen Serie A menjelang pertandingan Napoli yang baru berlangsung pada hari Kamis, namun yang menjadi sorotan pada laga tersebut adalah seorang pemain Inter yang ikut menyaksikan pertandingan langsung di stadion.

Perisic terlihat selama pertandingan di stadion yang kita tahu bersama adalah kandang yang digunakan Milan dan inter, dan gambar pemain Kroasia itupun menjadi viral di media social. Netizen bertanya, “Mengapa dia ada di sana?”.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *