Pelatih Adana Demirspor Vincenzo Montella mengungkapkan bahwa Mario Balotelli memiliki ‘keinginan untuk kembali ke tim nasional’ dan menekankan dia akan membantunya ‘mencapai targetnya’ yaitu lolos ke Piala Dunia 2022. Balotelli telah dikaitkan dengan kembalinya ke skuad Italia, setelah pasukan Roberto Mancini gagal lolos langsung ke Piala Dunia 2022, dan harus berjuang dalam babak playoff. Mantan […]
Tag: Gli Azzurri
Hasil Kualifikasi Piala Dunia : Italia 1 vs 1 Swiss
Hasil pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2022 antara Italia vs Swiss berlangsung seru. Namun akhir pertandingan tersebut hanya menghasilkan skor sama kuat 1-1. Pada pertandingan yang berlangsung di Roma, Sabtu (13/11/2021), Italia mendominasi permainan sejak laga dimulai, akan tetapi Swiss mampu unggul lebih dulu pada menit ke-11 setelah Silvan Widmer berhasil memanfaatkan umpan dari Noah Okafor. […]
Prediksi Italia vs Swiss 13 November 2021
Italia akan berhadapan dengan Swiss dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Eropa Grup C, pada hari Sabtu (13/11/2021). Pertandingan tersebut dilaksanakan di Stadio Olimpico Roma dan dijadwalkan kick off 02:45 WIB. Mancini masih ragu apakah akan menurunkan Andrea Belotti sebagai penyerang tunggal atau memainkan strategi False 9 pada pertandingan tersebut. Sementara itu, Mario Gavranovic […]