Penyerang AC Milan Rafael Leao kemungkinan tidak akan fit untuk dua pertandingan terakhir tahun 2021, membuat Rossoneri kekurangan pemain di lini depan. Striker Portugal berusia 22 tahun itu belum sepenuhnya pulih dari cedera otot yang dideritanya saat menang 2-0 atas Salernitana awal bulan ini, yang kemudian diketahui mengalami memar paha yang parah. Tes medis baru-baru […]
Tag: Stefano Pioli
Resmi : Milan Umumkan Perpanjangan Kontrak Stefano Pioli Hingga Juni 2023
AC Milan telah resmi mengumumkan bahwa pelatih mereka Stefano Pioli sudah menandatangani kontrak kerja baru yang berdurasi hingga Juni 2023 dengan opsi satu tahun perpanjangan. Kabar tersebut telah dikonfirmasi dan resmi, mantan pelatih yang pernah menukangi Lazio, Inter dan Fiorentina tersebut setuju dengan kontrak baru bersama Rossoneri setelah memberikan hasil yang positif sejauh ini bagi […]
Lippi : Milan, Napoli dan Inter Favorit Scudetto
Marcello Lippi memberikan komentar soal persaingan gelar scudetto musim 2021-2022, Lippi meyakini AC Milan, Napoli dan Inter Milan adalah 3 klub teratas untuk gelar Serie A musim ini, sementara Juventus hanya akan fokus di Liga Champions. Sebelum jeda pertandingan internasional, Napoli dan Milan berada di puncak klasemen, kedua klub Serie A tersebut menjadi klub yang […]
Stefano Pioli Perpanjang Kontrak di AC Milan Sebelum Natal
Kabar terbaru melaporkan bahwa Stefano Pioli selangkah lagi mencapai kata sepakat untuk memperpanjang kontraknya dengan AC Milan, kemungkinan kedua belah pihak akan mencapai kesepakatan sebelum hari raya Natal. Pelatih berusia 56 tahun tersebut sudah hampir mencapai kata sepakat dengan klub, perpanjangan kontrak tersebut akan membuatnya tetap bersama AC Milan hingga tahun 2023 atau 2024, tergantung […]
Prediksi Line up Milan vs Spezia
Prediksi line up Spezia vs AC Milan bakal menarik, pasalnya Pioli akan memberikan kesempatan tampil untuk Daniel Maldini. Laga antara Spezia menghadapi Milan ini akan digelar pada Sabtu tanggal 25 September 2021 dalam lanjutan giornata ke enam Serie A Liga Italia. Saat konferensi pers hari ini, pelatih Stefano Pioli mengungkapkan bahwa dua anak asuhnya telah […]