Genoa telah secara resmi menunjuk Andriy Shevchenko sebagai pelatih baru klub dengan kontrak hingga Juni 2024. ‘Memulai petualangan baru ini untuk membawa kembali Genoa ke sejarahnya yang hebat’, ujar Andriy Shevchenko . Penunjukan Shevchenko sebagai pelatih menyusul pemecatan Davide Ballardini setalah hanya mampu meraih hasil imbang 2-2 saat kontra Empoli di Stadio Castellani pada Jumat […]